Renungan Pagi – 1 April 2025

Mendukung Pekerjaan Tuhan Oleh : Pdt. Dr. Ir. Wignyo Tanto, M.M, M.Th. Ayat Renungan: Matius 6:33 “Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu.” Sebenarnya, kita semua ini dipanggil untuk mendukung pekerjaan Tuhan, dan bicara tentang pekerjaan Tuhan itu bukan hanya pekerjaan di gereja. Pekerjaan Tuhan adalah ide dan usaha … Read more